Image of Kekerasan Secara Struktural yang menyebabkan hilangnya nyawa seseorang (Study kasus Perkara Nomor 272k/Pid/2017)

Karya Ilmiah Mahasiswa

Kekerasan Secara Struktural yang menyebabkan hilangnya nyawa seseorang (Study kasus Perkara Nomor 272k/Pid/2017)



Kekerasan struktural tercipta karena pelaku sebagai pihak yang memiliki kekuasaan yang digunakan dengan cara menggerakan orang lain yang dibawah kekuasaanya untuk memenuhi kepentingan yang salah satunya adalah kepentingan ekonomi.Dalam kasus ini para pelaku yaitu seorang kepala desa dan ketua LMDH yang seharusnya menjadi aparat untuk memecahkan konflik antara penambang dengan petani bukan menjadi pihak yang pro terhadap tambang illegal dan sekaligus memiliki kepentingan yang bersifat ekonomi serta memerintahkan kepada orang-orang yang berada dibawah kekuasaanya untuk melaksanakan kekerasan struktural terhadap korban yang dianggap menghalangi kepentingan tersangka. Kekerasan terstruktur bisa dicegah dengan cara melakukan penegakan hukum, pendidikan anti kekerasan dan upaya pemerintah dan masyarakat.


Ketersediaan

SFH2821c128.21 SAD kMy Library (Rakskripsihukum)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
28.21 SAD k
Penerbit Fakultas Hukum Universitas Krisnadwipayana : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
28.21
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this