Image of Peran Supervisor Dalam Memotivasi Kinerja Karyawan Di Masa Pandemi Covid-19 Pada PT. Matahari Dept Store Pondok Gede, Bekasi

Karya Ilmiah Mahasiswa

Peran Supervisor Dalam Memotivasi Kinerja Karyawan Di Masa Pandemi Covid-19 Pada PT. Matahari Dept Store Pondok Gede, Bekasi



Tujuan dari penelitian ini dilakukan adalah untuk mengetahui peran supervisor dalam memotivasi karyawannya di masa pandemi Covid-19, kendala yang dihadapi supervisor dan mengetahui upaya yang dilakukan perusahaan serta supervisor dalam mengatasi kendala tersebut. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Deskriptif kualitatif adalah penelitian yang mendeskripsikan peristiwa ataupun fenomena yang terjadi di lapangan dan disajikan dengan mengumpulkan data menggunakan observasi, wawancara serta dokumentasi. Penelitian ini berlokasi di PT Matahari Departmen Store Cabang Pondok Gede, Kota Bekasi, Provinsi Jawa Barat. Informan yang akan di wawancarai berjumlah 10 orang (1 assistant manager, 3 Supervisor, 6 Karyawan SPG/SA). Penelitian ini akan digunakan tiga komponen yang terdiri dari reduksi data, penyajian data dan verifikasi data.


Ketersediaan

SFIA2322c123.22 DHE pMy Library (RakSkripsiFIA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
23.22 DHE p
Penerbit Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Krisnadwipayana : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
23.22
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this