Image of Efektivitas Pemanfaatan Tata Naskah Dinas Eleketronik Di Direktorat Jenderal Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri 2020

Karya Ilmiah Mahasiswa

Efektivitas Pemanfaatan Tata Naskah Dinas Eleketronik Di Direktorat Jenderal Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri 2020



Kementerian Dalam Negeri sebagai bagian dari pemerintah memiliki kewenangan dalam melaksanakan berbagai kegiatan pemerintahan dalam rangka untuk mencapai tujuan negara. kegiatan pemerintahan yang dilaksanakan oleh Kementerian Dalam Negeri adalah kegiatan administrasi pemerintahan Salah satunya surat-menyurat. Banyaknya surat masuk dan surat keluar di Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri cukup banyak untuk itu perlu adanya suatu sistem atau inovasi. Tata Naskah Dinas Elektronik merupakan suatu aplikasi untuk memudahkan pengelolaan surat-menyurat guna terwujudnya efektivitas dan efisiensi.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat efektivitas pemanfaatan Tata Naskah Dinas Elektronik di Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil. Untuk mengidentifikasi efektivitas pemanfaatan TNDE, penulis menggunakan teori Richard M Steers yakni efektivitas (Pencapaian Tujuan, Integrasi dan Adaptasi) dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi yang berkaitan dengan penelitian ini.


Ketersediaan

SFIA5622c156.22 BAY eMy Library (RakSkripsiFIA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
56.22 BAY e
Penerbit Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Krisnadwipayana : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
56.22
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this