Image of Efektivitas Program Sistem Manajemen Pelayanan Kependudukan Dalam Meningkatkan Kualitas Pelayanan Di Kecamatan Duren Sawit Kota Administratif  Jakarta Timur Tahun 2020

Karya Ilmiah Mahasiswa

Efektivitas Program Sistem Manajemen Pelayanan Kependudukan Dalam Meningkatkan Kualitas Pelayanan Di Kecamatan Duren Sawit Kota Administratif Jakarta Timur Tahun 2020



Program Simpatik yang dibentuk oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi DKI Jakarta yang berinovasi untuk mempermudah dan mempercepat pelayanan terintegrasi dengan mengurus satu dokumen kependudukan akan mendapatkan tiga dokumen sekaligus. Masyarakat yang akan membuat akta kelahiran untuk anaknya yang baru lahir otomatis akan memperoleh akta kelahiran, penambahan anggota keluarga pada Kartu Keluarga (KK) dan Kartu Identittas Anak (KIA). Untuk menganalisis efektivitas program Simpatik menggunakan teori Ukuran Efektivitas yang dikemukakan oleh Hari Lubis dan Martani Huseini dengan 3 (tiga) pendekatan yaitu pendekatan sumber, pendekatan proses, dan pendekatan sasaran. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif, teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi yang berkaitan dengan penelitian.


Ketersediaan

SFIA5222c152.22 JUN aMy Library (RakSkripsiFIA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
52.22 JUN a
Penerbit Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Krisnadwipayana : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
52.22
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this