Image of Analisa Signal Stenght Sistem Pemancar BSTV (Berita Satu) Pada Site St. Moriz Area Jabodetabek

Karya Ilmiah Mahasiswa

Analisa Signal Stenght Sistem Pemancar BSTV (Berita Satu) Pada Site St. Moriz Area Jabodetabek



Faktor yang berperan penting dalam menentukan kualitas penerimaan siaran televisi adalah kuat medan atau (field strength), yaitu kekuatan sinyal (signal strength) pancaran yang diterima oleh TV receiver di suatu tempat. Analisa pada sistem pemancar BSTV ini dengan membandingkan hasil pengukuran dan hasil perhitungan field strength. Untuk mengetahui kuat sinyal dari suatu wilayah test point terdapat 9 titik ukur pada area jabodetabek. dari 9 titik wilayah, 7 lokasi yang mendapat hasil perhitungan field strength dibawah 50,00 dBμV/m, yang berpengaruh terhadap kualitas video yaitu wilayah Cerucuk Banten, Julang Banten, Cilangkap Banten, Rabak Bogor, Sentul Bogor, Tambun Bekasi, Marunda Bekasi. Pada daerah cikarang tidak didapatkan hasil pengukuran signal strength 0 dB (μV/m),


Ketersediaan

SFT11322c1113.22 FAU aMy Library (Rakskripsiteknik)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
113.22 FAU a
Penerbit Fakultas Teknik Universitas Krisnadwipayana : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
113.22
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this