Detail Cantuman
Advanced SearchKarya Ilmiah Mahasiswa
Penerapan Metode Run Out Time Untuk Penjadwalan Produksi Botol Di PT. Solusi Prima Packaging Bekasi
PT. Solusi Prima Packaging adalah perusahaan yang bergerak pada bidang industri kemasaan botol plastik kosmetik dan kesehatan namun belum melakukan peramalan yang optimal untuk meramalkan jumlah permintaan produk dimasa yang akan datang, Dan belum optimalnya penjadwalan produksi botol agar dapat memenuhi kebutuhan produksi.
Pengoptimalan produksi di PT Solusi Prima Packaging dengan merancang penjadwalan produksi yang efektif. Metode yang digunakan untuk merancang penjadwalan produksi adalah Run Out Time (ROT). untuk menghitung Run Out Time harus mengetahui perkiraaan permintaan yang akan datang. Oleh karena itu, harus dilakukan peramalan, dengan meramalkan permintaan yang akan datang. Hasil peramalan menggunakan metode Moving Avarage periode-3, Single exponentiallSmoothing (periode 0,5) dan (periode 0,3) di perole Mean Square Error terkecil pada metode Single Exponential Smoothing (α=0,3).
Ketersediaan
SFT14422c1 | 144.22 ERS p | My Library (Rakskripsiteknik) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
144.22 ERS p
|
Penerbit | Fakultas Teknik Universitas Krisnadwipayana : Jakarta., 2022 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
144.22
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain