Image of Eksistensi Penegakan Hukum Terhadap Tindak Pidana Kekerasan Seksual (Studi Kasus Putusan Nomor 238/Pid.Sus/2017/PN.Sbg)

Karya Ilmiah Mahasiswa

Eksistensi Penegakan Hukum Terhadap Tindak Pidana Kekerasan Seksual (Studi Kasus Putusan Nomor 238/Pid.Sus/2017/PN.Sbg)



Penelitian ini merupakan Eksistensi Penegakkan Hukum Terhadap Tindak
Pidana Kekerasan Seksual (Studi Kasus Putusan Nomor 238/Pid.Sus/2017/PN.Sbg). Penegakkan Hukum harus dilakukan dengan tepat dan dapat dilakukan dengan efektif, dengan tujuan untuk memberikan kedamaian dan perlindungan terhadap warga negaranya. Sehingga dalam skripsi ini diangkat sebuah permasalahan mengenai penegakkan hukum pada tindak pidana kekerasan seksual, dan dakwaan yang diberikan oleh penuntut umum dengan mengambil Putusan Nomor 238/Pid.Sus/2017/PN.Sbg. Sebagai objek dalam penelitian. Metode penelitian yang digunakan oleh penulis ialah yuridis normatif yaitu penelitian hukum yang membahas mengenai bagaimana ketentuan hukum normatif dalam penelitian ini. Dalam penelitian ini dapat disimpulkan bahwa penerapan hukum pada masalah kekerasan seksual masih belum menerapkan hukum yang tepat. Sehingga, membuat keputusan hakim membebaskan terdakwa dari segala tuntutan karena dakwaan yang dibuat penuntut umum tidak dapat terpenuhi. Seharusnya adanya penyelidikan dan dakwaan yang dibuat oleh penuntut umum dapat menjerat pelaku sehingga memberikan penegakkan hukum yang adil dan bijaksana. Perlindungan bagi korban kekerasan seksual masih belum sepenuhnya memberikan perlindungan kepada korban, perlindungan hukum bagi korban kekerasan seksual baik pada saat proses peradilan atau didapat melalui sarana kepedulian sosial. Penyelesaian kasus kekerasan seksual serta memberikan perlindungan hukum yang tepat.


Ketersediaan

SFH1323c113.23 GRA eMy Library (Rakskripsihukum)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
13.23 GRA e
Penerbit Fakultas Hukum Universitas Krisnadwipayana : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
13.23
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this